Analisis Sistem Du Point Untuk Menilai Kinerja Keuangan Sebelum, Saat, dan Setelah Covid-19 (Studi Pada Perusahaan Saham JII dan Saham LQ45 yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

Kaujan Kaujan, Anggita Khusnul Maratin

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan Return On Equity (ROE) antara kelompok perusahaan indek saham JII dan LQ45 untuk periode sebelum, saat dan setelah pandemi Covid-19 serta menguji ada tidaknya perbedaan interaksi antara kelompokdan periode dalam mempengaruhi ROE.  Sumber data yang digunakan merupakan data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan khususnya neraca dan laporan laba rugi. Jenis dan pendekatan penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif, dengan menggunakan kerangka analisis Du Pont System yang selanjutnya diuji dengan statika Univariate Repeated Measures/ANOVA. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan ROE sebelum, saat, dan setelah periode Covid-19 (p = 0.002 <α = 0.05) baik pada kelompok indek JII maupun  kelompok indek LQ45. Artinya terjadi perubahan (fluktuatif) ROE baik pada kelompok indek saham JII dan indek saham JII antara sebelum, saat dan setelah Covid-19. Saat Covid-19 ROE menurun dibandingkan sebelum Covid-19 dan meningkat kembali setelah Covid-19 walaupun belum sebesar ROE sebelum Covid-19. Hal ini mencerminkan bagaimana perusahaan telah beradaptasi dan berevolusi dalam menanggapi perubahan lingkungan mereka, terutama saat  dan setelah melewati pandemi Covid-19. Sedangkan interaksi antara kelompok dan periode tidak berbeda dalam mempengaruhi ROE (p = 0.535 >α = 0.05). Artinya kedua kelompok indek memiliki karakteristik yang sama dalam menghasilkan ROE baik sebelum, saat maupun setelah setelah pandemi Covid-19.


Keywords


Kinerja Keuangan; Net Profit Margin (NPM); Total Assets Turnover (TATO); Return On Investment (ROI); Return On Equity (ROE); Du Pont System

Full Text:

PDF

References


Awliya Rahman Prizandi (2023). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Sebelum Dan Saat Pandemi Covid-19 Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bei. Skripsi. Bandar Lampung:Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Lampung Lampung.

Brogi et al. (2022). Evidence of Covid-19 lockdown effects on riverine dissolved organic matter dynamics provides a proof-of-concept for needed regulations of anthropogenic emissions. Science of the Total Environment 812. Diakses dari journal homepage: www.elsevier.com/locate/scitotenv

Chang, Lan-Lan et al. 2014. Creative Tourism: A Preliminary Examination of

Creative Tourists Motivation, Experience, Perceived Value and Revisit Intention. International Journal of Culture, Tourism and Hospitality Resear, Vol. 8 no. 4 2014, pp. 401-41

Ding, R. Levine, R., Lin, C., & Xie, W. (2020). Corporate Immunity to the COVID-19 Pandemic. NBER Working Paper No. 27055.

Demirhan, D. & Sakin, A.(2021). Has Covid-19 Pandemic Affected Firm Profitability? Dynamic Panel Data Analysis Of Bist Firms Using Dupont Identity Components. Istanbul Finance Congress (IFC-2021), Vol.14, p.42- 47. Diakses dari DOI: 10.17261/Pressacademia.

Fahmi, Irham. (2015). Analisis Laporan Keuangan, Cetakan Ke-5. Bandung : Alfabeta Kasmir. (2015). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta : Badan Penerbit PT Raja Grafindo Persada.

Gitman, Lawrence. (2009. Principles of Manajerial Finance. United States: Pearson Addison Wesley. Weston dan Copeland

Harahap, Sofyan Syafri. (2015). Analisis Kritis atas Laporan Keuangan. Edisi 1-10. Jakarta: Rajawali Pers

Hardiyanti,H., Kuncara, T., & Sussanto, H. (2022). Analysis Of Company Financial Performance Using Du Pont System Method At Pt. Aneka Tambang (Persero) During The Pandemic And Before The Covid-19 Pandemic. International Journal Management and Economic. Vol. 1 No. 2

Jumingan. (2017). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Munawir, S. (2014). Analisis laporan Keuangan. Edisi keempat. Cetakan KelimaBelas. Yogyakarta : Liberty

Nida, N.A, dkk. 2022. Financial Performance Analysis Using The Du Pont Method At Pt. Jasa Armada Indonesia Tbk 2017-2021 Period. Jurnal Ekonomi, Vol. 11, No 03. Diakses dari http://ejournal.seaninstitute.or.id/index.php/Ekonomi

Puspitaningrum, G., &b Septina, F. (2022). Analisis Kinerja Keuangan dan Harga Saham LQ45 pada Periode Sebelum dan Selama Pandemi COVID-19. Perspektif: Jurnal Ekonomi & Manajemen Universitas Bina Sarana Informatika, Volume 20 No. 2, 11-124

Poretti, C., & Cindy Yoonjoung Heo, C.Y. (2022). Asset-light strategies and stockmarket reactions to COVID-19 Spandemic Announcement:The Case Of Hospitality Firms. Annals of Tourism, Research Volume 95

Prasetiyo, F., O, & Isnuwardiati, K. (2022). “Perbandingan Kinerja Keuangan Perusahaan Manufacture Dengan Metode Du Pont Saat Pra danSaat Pandemi Covid-19â€. Jurnal Manajemen Sumber Daya Manusia, Adminsitrasi dan Pelayanan Publik. Universitas Bina Taruna Gorontalo. Volume IX Nomor 2

Rusdin. 2008. Pasar Modal: Teori, Masalah dan Kebijakan dalam Praktik. Bandung: Badan Penerbit Alfabeta

Srimindarti, C. (2006). Balanced Scorecard Sebagai Alternatif untuk Mengukur Kinerja. Semarang: STIE Stikubank.

Subramanyam, K. R dan John J. Wild (2010). Analisis Laporan Keuangan. Edisi 10.Jakarta: Salemba Empat.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.




DOI: https://doi.org/10.35334/jek.v0i0.4908

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Kaujan Kaujan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Fakultas Ekonomi, Universitas Borneo Tarakan, Jl. Amal Lama No. 1 Tarakan. Kalimantan Utara.

Email: ekonomika@borneo.ac.id

Lisensi Creative Commons

Jurnal Ekonomika is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

Cool Text: Logo and Graphics Generator