TINJAUAN YURIDIS PERIZINAN HAK ATAS TANAH UNTUK TUJUAN PEMBANGUNAN BERBASIS PENANAMAN MODAL ASING

Muhammad Hanif Asror, Fatma Ulfatun Najicha

Abstract


Abstrak
Penelitian ini menggunakan pendekatan yuridis empiris/sosiologis.
Pengaturan kepemilikan hak atas tanah bagi orang asing di Indonesia, mulai dari
mendapat izin tinggal berada di Indonesia sampai dengan memperoleh hak atas tanah
untuk tempat tinggalnya. Sektor lingkungan berperan penting dalam perekonomian
nasional dan memiliki potensi besar dalam pembangunan perekonomian nasional.
Hasil Penelitian ini adalah Perlindungan hukum preventif yang diberikan oleh
pemerintah berdasarkan undang-undang bagi penanam modal asing di Indonesia
adalah berupa penetapan kebijakan dasar penanaman modal dalam sektor
lingkungan, izin penggunaan tanah dan izin usaha sampai dengan berakhirnya
kegiatan penanaman modal sedangkan Perlindungan hukum represif adalah
bertujuan untuk menanggulangi dan menyelesaikan perselisihan yang terjadi antara
penanam modal dengan pemerintah atau antara sesama penanam modal dan
tanggung jawab sosial perusahaan (CSR).
Keywords: Hak atas Tanah; Penanaman Modal Asing; Tinjauan Yuridis


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.35334/bolrev.v7i2.4656

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Borneo Law Review



 

Borneo Law Review Journal Indexed by: