Kecerdasan Spiritual Meningkatkan Self-Awareness Pasien Diabetes Melitus

Nur Wahyuni Munir, Najihah Najihah

Abstract


Diabetes Melitus (DM) yang tidak dikelola dengan baik dapat menimbulkan berbagai komplikasi, termasuk peningkatan kadar glukosa darah sehingga dibutuhkan manajemen diri yang baik melalui peningkatan self-awareness.  Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara kecerdasan spiritual dengan self-awareness pasien DM di Rumah Sakit Labuang Baji dan Rumah Sakit  Tk. II Pelamonia Makassar. Penelitian ini menggunakan metode analitik korelasi dengan desain cross sectional study. Sampel diambil menggunakan consecutive sampling pada 100 pasien DM. Instrumen penelitian menggunakan lembar kuesioner yang telah valid dan reliabel. Analisa data yang digunakan adalah uji Chi-square dengan tingkat kemaknaan 0,05. Hasil penelitian menunjukkan kecerdasan spiritual kategori baik, self-awareness baik, dan terdapat hubungan antara kecerdasan spiritual dengan self-awareness pasien DM. Kesimpulan dari penelitian ini adalah semakin baik kecerdasan spiritual maka semakin baik pula self-awareness pasien DM.


Keywords


Diabetes Melitus; Kecerdasan Spiritual; Self-Awareness

References


Dheny, M. (2019). Hubungan Kecerdasan Visual dan Lama Menderita dengan Self Management pada Pasien Diabetes Mellitus tipe 2 di poli Penyakit dalam RSU Haji Surabaya. In Perpustakaan Universitas Airlangga (Vol. 3, Issue 1). ttps://repository.unair.ac.id/82990/

Fashi, F. M., Khaledi-Paveh, B., Jalali, R., & Hashemian, A. H. (2016). Relationship Between Spiritual Intelligence And Self-Care Of Hemodialysis Patients. Global Journal Of Health Science, 9(1), 24. Https://Doi.Org/10.5539/Gjhs.V9n1p24

Herman. (2022). Terapi Islamic Self Healing Terhadap Insomnia Pada Pasien Cronic Kidney Disease (Ckd) Yang Menjalani Terapi Hemodialisa. Jurnal Penelitian Keperawatan, Viii(1), 35–44. Https://Doi.Org/Https://Doi.Org/10.32660/Jpk.V8i1.583

Huda, P. F. K. Hubungan Tingkat Pengetahuan Diabetes Melitus Dengan Self Awareness Diabetes Melitus Tipe 2 Pada Residen Unires Putri Umy. 1–10 (2017).

International Diabetes Federation (2022) https://idf.org/aboutdiabetes/what-is-diabetes.html

Kasana, R. U. (2017). Hubungan Antara Self Awareness Dengan Kadar Glukosa Darah Pada Pasien Dm Tipe 2 (Studi di Poli Penyakit Dalam RSUD Jombang). Jurnal Ilmiah Kesehatan Politeknik Kesehatan Majapahit Mojokerto, 11(1), 11–16. http://repo.stikesicme-jbg.ac.id/69/1/skripsi_fullRiski Uswatun.pdf

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Riset kesehatan dasar 2018 [homepage on the internet]. Nodate [cited 2019 Apr 27]. Available from: http://www.depkes.go.id/resources/download/general/Hasil%20Riskesdas%202018.pdf

Kurniawati, N. D. ‘Pengaruh Asuhan Keperawatan Mind-Body-Spiritual (MBS) Terhadap Kecerdasan Spiritual, Ekspresi Hsp70, eNos, VCAM, dan MCP-1 Pada Pasien Penyakit Jantung Koroner’. Surabaya. Available at: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/71448.Mariska, I. C. (2018).

Nuryatno. (2019). Hubungan Dukungan Keluarga dengan Kualitas Hidup Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 di Puskesmas Helvetia Medan. Journal of Health Science and Physiotherapy, 1(1), 18–24.

Permana, I. (2018). How Religosity And/Or Spirituality Might Influence Self-Care In Diabetes Management : A Structured Review. Bangladesh Journal Of Medical Science, 17(2), 185–193.Https://Doi.Org/10.3329/Bjms.V17i2.35869

Rohmin, N. S. (2018). Hubungan spiritualitas dengan strategi koping pada pasien diabetes melitus tipe 2 di Wilayah Kerja Puskesmas Jenggawah Kabupaten Jember. https://repository.unej.ac.id/bitstream/handle/123456789/87411/Nuhita%20Siti%20Rohmin%20-%20142310101042.pdf?sequence=1&isAllowed=y

Sari, N.P. (2016). Diabetes Mellitus: Hubungan antara Pengetahuan Sensoris, Kesadaran Diri, Tindakan Perawatan Diri dan Kualitas Hidup (Diabetes Mellitus: Correlation between Sensory Knowledge, Self-awareness, Self-care Practice and Quality of Life).

Smeltzer, S. C., & Bare. (2015). Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah. Jakarta: EGC.

Suciani, T., & Nuraini, T. (2017). Kemampuan Spiritualitas dan Tingkat Stres Pasien Diabetes Mellitus di Rumah Perawatan : Studi Pendahuluan. Jurnal Keperawatan Indonesia, 22 (2). Pp: 102-109. Doi:10.7454/jki.v20i2.360.

World Health Organization. Diabetes. (2022). https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/diabetes

Zareipour, M. Z., Khazir, R., Valizadeh, H., Mahmoodi, M.G., Ghojogh. (2016). The Association Between Spiritual Health and Blood Sugar Control in Elderly Patients with Type 2 Diabetes. Elderly Health Journal, 2(2): 67-72. Retreived from: http://ehj.ssu.ac.ir/article-1-66-en.pdf




DOI: https://doi.org/10.35334/borticalth.v7i1.4864

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Journal Of Borneo Holistic Health Indexed by:

image hostDimensions

 

JOURNAL OF BORNEO HOLISTIC HEALTH

FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

JL. AMAL LAMA, NOMOR 1, KELURAHAN PANTAI AMAL, KOTA TARAKAN 77123

 

Phone : 085246694869

Email : borticalth@gmail.com

Laman : jurnal.borneo.ac.id/index.php/borticalth 

Lisensi Creative Commons
JOURNAL OF BORNEO HOLISTIC HEALTH disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.