EVALUASI PENANGKAL PETIR MENGGUNAKAN METODE SUDUT PROTEKSI PADA GEDUNG REKTORAT UNIVERSITAS BORNEO TARAKAN

Alzat Gunawan Tamrin, Sugeng Riyanto

Abstract


Petir merupakan suatu proses peristiwa di atmosfer berupa pelepasan listrik dari awan bermuatan. Pada saat pelepasan muatan ini menuju suatu objek, yang biasa disebut dengan sambaran petir. Bangunan tinggi merupakan salah satu objek yang memiliki keumungkinan besar tersambar petir, oleh karena itu pentingnya untuk memproteksi bangunan tinggi dengan system yang handal. Kerusakan pada sarana dan peralatan proteksi handal agar dapat melindungi dan mengamankan bangunan dari sambaran petir, sehingga sarana dalam bangunan tersebut dapat berfungsi dengan baik. Metode yang digunakan dalam penentuan proteksi petir yaitu metode jala untuk keperluan perlindungan permukaan yang datar karena bias melindungi seluruh permukaan bangunan. Pada nilai grounding dan penangkal petir didapatkan hasil 2, sedangkan pada penangkal petir menggunakan metode sudut proteksi didapatkan hasil 8 teriminasi udara.

Keywords


Petir; Penangkal petir; Metode jala;

Full Text:

PDF

References


Ainun, R., & Sidik, M. A. (2021). Evaluasi Sistem Proteksi Petir Eksternal Pada Gedung Aula Dan Pusat Kegiatan Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya, II, 116-125.

Aprilia, H. (2022). Metode Bola Bergulir Untuk Analisa Perancangan Sistem Proteksi Petir Gedung Perkuliahan Institut Teknologi Kalimantan. SPECTA Journal Of Technology, VI, 179-180.

Bandri, S. (2012). Perancangan Instalasi Penangkal Petir Eksternal Gedung Bertingkat ( Aplikasi Balai Kota Pariman ), I, 12-18.

Hosea, E., Iskanto, E., & Lauden, H. M. (2004). Penerapan Metode Jala , Sudut Proteksi Dan Bola Bergulir Pada Sistem Proteksi Petir Eksternal Yang Diaplikasikan Pada Gedung W Universitas Kristen Petra, IV, 1-9.

Suharnoto, Y. (2012). Evaluasi Sistem Proteksi Listrik Kantor Bupati Landak. Evaluasi Sistem Proteksi Listrik Kantor Bupati Landak, IV, 47-52.




DOI: https://doi.org/10.35334/eb.v10i2.5378

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Address:

Gedung D Lt. 3 Kampus Universitas Borneo Tarakan. Jl. Amal Lama No. 1, Tarakan, Kalimantan Utara, Indonesia. Kodepos: 77123.

Email:elektrika@borneo.ac.id
Hp :+62 813-5064-4775

 

All Publications

by JEB (Jurnal Elektrika Borneo)

are licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License