Editorial Policies

Focus and Scope

Jurnal Pendidikan Dasar Borneo (Judikdas Borneo) merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) yang memuat hasil penelitian, dan kajian pemikiran tentang pendidikan, pendidikan dan pembelajaran SD dan pengelolalaan sekolah dasar.

 

Section Policies

Articles

Checked Open Submissions Checked Indexed Checked Peer Reviewed
 

Publication Frequency

Jurnal Pendidikan Dasar Borneo(Judikdas Borneo) terbit 2 kali dalam setahun yaitu Februari dan Agustus

 

Open Access Policy

This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.

 

Publication Ethics

ETIKA PUBLIKASI

Judikdas Borneo: Jurnal Pendidikan Dasar Borneo adalah jurnal yang bertujuan untuk menerbitkan penelitian maupun hasil pemikiran terkait pendidikan dan pembelajaran di sekolah dasar, teori dan praktik pelaksanaan pendidikan, pembelajaran maupun pengelolaan pendidikan di sekolah dasar. Artikel yang ingin dipublikasikan pada jurnal kami merupakan artikel yang belum pernah dipublikasikan di tempat lain dan saat ini tidak sedang ditinjau untuk dipublikasikan pada jurnal atau penerbit mana pun.

Berikut ini adalah ketentuan-ketentuan yang menjadi acuan penulis, editor ataupun reviewer dalam menjalankan tugasnya dalam penerbitan artikel pada jurnal Judikdas Borneo.

 A.   Etika Penulis:

Penulis menyajikan artikel dari penelitian ataupun hasil pemikiran ilmiah yang bersifat objektif dan memiliki signifikansi untuk perkembangan ilmu pengetahuan khususnya di bidang Pendidikan dasar. Peneliti menyajikan karya ilmiahnya dengan jujur tanpa adanya unsur plagiasi, falsifikasi ataupun fabrikasi data. Naskah yang diterbitkan harus dituliskan secara detail mengikuti template manuskrip yang sudah disediakan dan menggunakan referensi yang cukup. 

Orisinalitas dan Plagiarisme: Penulis harus memastikan bahwa naskah yang ditulis adalah karya asli sepenuhnya. Naskah tidak boleh diserahkan ke jurnal lain secara bersamaan sebelum ada keputusan dari editor (diterima atau ditolak). Karya dan publikasi sebelumnya yang relevan, baik oleh peneliti lain atau penulis sendiri, harus dikutip dan dirujuk dengan cara yang benar (paraphrase). Jika menggunakan kutipan langsung maka penulis wajib mengambil kata-kata asli dan lengkap yang mana kutipan tersebut ditulis dengan tanda kutip.

Publikasi Ganda, Berlebihan, atau Bersamaan: Penulis tidak diperkenankan mengirimkan naskah yang sama secara bersamaan ke lebih dari satu jurnal. Penulis wajib memastikan bahwa naskah yang dikirimkan tidak sedang diproses pada jurnal lainnya. Mengirimkan naskah yang sama ke lebih dari satu jurnal secara bersamaan adalah perilaku penerbitan yang tidak etis dan tidak dapat diterima.

Pengakuan Referensi: Penulis harus mengakui semua sumber data yang digunakan dalam penelitian dan mengutip publikasi atau tulisan lainnya dengan mengedepankan etika pengutipan. Penulisan referensi menggunakan style APA Edisi Ke-7 dan diwajibkan menggunakan manajemen referensi seperti Mendeley, Zotero, dsb. Selain itu, Naskah harus mengikuti pedoman pengiriman jurnal. 

Jumlah Penulis: Penulis perlu mencantumkan sejak awal nama-nama penulis yang berkontribusi dalam penulisan naskah untuk menghindari adanya konflik kepentingan. Penulis dapat menuliskan sumber daya dan sumber dana dalam bentuk acknowledgment atau ucapan terima kasih. Penulis juga memastikan bahwa semua penulis telah melihat dan menyetujui versi naskah yang diserahkan dan pencantuman nama mereka sudah sesuai.

 

Proses Review: Penulis diwajibkan untuk menanggapi komentar oleh reviewer secara professional dan tepat waktu. Jika penulis menemukan kesalahan atau ketidakakuratan yang signifikan dalam naskah yang telah diserahkan, penulis harus segera memberi tahu editor jurnal atau penerbit dan bekerja sama dengan editor untuk menarik atau memperbaiki naskah tersebut.

B.   Etika Editor:

Editor dalam pengelolaan jurnal memiliki tugas sebagai berikut:

  1. Memberikan Keputusan yang berkaitan dengan publikasi di mana dewan editor berhak menerima, menolak atau mengembalikan naskah untuk resubmit sesuai dengan hasil tinjauan. 
  2. Editor dapat berdiskusi dengan dewan editor lainnya untuk memastikan keaslian naskah.
  3. Menyampaikan koreksi, klarifikasi, penarikan, dan permintaan maaf jika diperlukan,
  4. Memiliki tanggung jawab terhadap gaya dan format karya tulis, serta memastikan naskah mengikuti pedoman penulisan jurnal yang telah disediakan sedangkan isi dan segala pernyataan dalam karya tulis adalah tanggung jawab Penulis.
  5. Meminta maupun menerima secara aktif pendapat dari Penulis, Pembaca, Reviewer, dan anggota Dewan Editor untuk meningkatkan mutu publikasi,
  6. Dewan editor harus bertanggung jawab atas semua naskah yang diterbitkan, harus memiliki prosedur, dan kebijakan yang tepat untuk memastikan kualitas naskah.

C.    Etika Reviewer

Reviewer  dalam pengelolaan jurnal memiliki tugas sebagai berikut:

  1. Menjalankan tugas untuk melakukan review naskah yang telah ditugaskan oleh dewan editor dengan mengkaji naskah tersebut. Hasil ulasan dan kajian dijadikan sebagai pertimbangan kelayakan publikasi naskah.
  2. Menjaga kerahasian dari penulis dengan tidak menyebarluaskan jasil koreksi naskah Penulis.
  3. Menggunakan Bahasa yang baik dan mudah dimengerti dan tidak memojokkan dalam catatan review sehingga dapat mendorong semangat Penulis untuk melakukan perbaikan naskah.
  4. Menjaga prinsp adil, bijaksana, orisinalitas, kebaharuan dan signifikansi naskah terhadap keilmuan.
  5. Menolak untuk melakukan review jika naskah yang diterima di luar dari bidang keilmuan.
  6. Dalam memberikan rekomendasi, reviewr wajib menjunjung tinggi kode etik.

PUBLICATION ETHICS

Judikdas Borneo: Jurnal Pendidikan Dasar Borneo is a journal that aims to publish research and ideas related to education and learning in elementary schools, as well as theories and practices of education implementation, learning, and management in elementary schools. Articles that wish to be published in our journal have never been published elsewhere and are not currently being reviewed for publication in any journal or publisher.

The following are the provisions that authors, editors, or reviewers use as references in carrying out their duties in publishing articles in the Judikdas Borneo journal.

 

A. Author Ethics:

The author presents articles from research or scientific ideas that are objective and have significance for the development of science, especially in the field of elementary education. Researchers present their scientific work honestly without any elements of plagiarism, falsification, or data fabrication. Published manuscripts must be written in detail following the manuscript template provided and using sufficient references.

Originality and Plagiarism: The author must ensure that the manuscript written is a completely original work. Manuscripts may not be submitted to other journals simultaneously before a decision is made by the editor (accepted or rejected). Relevant previous work and publications, whether by other researchers or the authors themselves, must be cited and referred to appropriately (paraphrased). If direct quotations are used, the author must use the original and complete words, which are written in quotation marks.

Multiple, Redundant, or Concurrent Publication: Authors are not permitted to submit the same manuscript simultaneously to more than one journal. Authors must ensure that the submitted manuscript is not being processed by another journal. Submitting the same manuscript to more than one journal simultaneously is unethical publishing behavior and is unacceptable.

Reference Acknowledgement: Authors must acknowledge all sources of data used in the research and cite other publications or writings by prioritizing citation ethics. Reference writing uses the APA 7th Edition style and is required to use reference management such as Mendeley, Zotero, etc. In addition, the Manuscript must follow the journal submission guidelines.

Number of Authors: Authors need to include from the beginning the names of the authors who contributed to the writing of the manuscript to avoid any conflict of interest. Authors can write resources and funding sources in the form of acknowledgments or thanks. The author also ensures that all authors have seen and approved the submitted version of the manuscript and that their names are appropriately attributed.

Review Process: Authors are required to respond to comments by reviewers in a professional and timely manner. If the author finds a significant error or inaccuracy in the submitted manuscript, the author should promptly notify the journal editor or publisher and cooperate with the editor to withdraw or correct the manuscript.

B. Editorial Ethics

The editor in managing the journal has the following duties:

  1. Making decisions related to publication where the editorial board has the right to accept, reject, or return the manuscript for resubmission according to the results of the review.
  2. The editor can discuss with other editorial boards to ensure the originality of the manuscript.
  3. Submitting corrections, clarifications, withdrawals, and apologies if necessary,
  4. Having responsibility for the style and format of the written work, and ensuring that the manuscript follows the journal writing guidelines that have been provided while the content and all statements in the written work are the responsibility of the Author.
  5. Actively request and receive opinions from Authors, Readers, Reviewers, and members of the Editorial Board to improve the quality of publications,
  6. The editorial board must be responsible for all published manuscripts and must have appropriate procedures and policies to ensure the quality of the manuscripts.

C. Reviewer Ethics

  1. Carry out the task of reviewing manuscripts that have been assigned by the editorial board by reviewing the manuscript. The results of the review and study are used as considerations for the suitability of the manuscript for publication.
  2. Maintain the confidentiality of the author by not disseminating the results of the Author's manuscript corrections.
  3. Use good and easy-to-understand language and do not corner the review notes so that it can encourage the Author's enthusiasm to improve the manuscript.
  4. Maintain the principles of fairness, wisdom, originality, novelty, and significance of the manuscript to science.
  5. Refuse to review if the manuscript received is outside the scientific field.
  6. In providing recommendations, reviewers must uphold the code of ethics.