EKSPLORASI KESALAHAN-KESALAHAN DALAM MENYELESAIKAN SOAL NILAI MUTLAK BERDASARKAN TAHAPAN KASTOLAN

Dwi Susanti, Ainur Rafiqah Satiti

Abstract


This study aims to identify the errors made by 10th-grade students at MA Hurrrasul Aqidah Tarakan in solving absolute value problems based on Kastolan's stages and the factors causing these errors. The subjects of the research were five students selected based on their grades and communication skills. Data collection techniques included tests, interviews, and documentation. Based on Kastolan's theory, the errors made by students in solving daily test problems were categorized as follows: 33.33% conceptual errors, 27.27% procedural errors, and 39.39% technical errors. Conceptual errors included mistakes in selecting and applying formulas to solve problems and misunderstanding the problem's intent. Procedural errors involved mistakes in operating integer division or simplifying fractions and errors in following incorrect steps to solve problems. Technical errors included mistakes in using mathematical symbols and performing arithmetic operations. The factors causing these errors were lack of knowledge of the formulas used, not studying, rushing through the problems, not reviewing answers, misunderstanding the problem's intent, poor conceptual understanding, lack of accuracy in answering, and lack of focus while solving problems.

Keywords: Student Errors, Absolute Value, Kastolan's Stages.

 

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kesalahan siswa kelas X MA Hurrrasul Aqidah Tarakan dalam menyelesaikan soal nilai mutlak berdasarkan tahapan kastolan dan faktor-faktor penyebab kesalahan tersebut. Subjek penelitiannya adalah lima siswa yang didasarkan pada pertimbangan nilai yang diperoleh siswa dan kemampuan komunikasi yang dimiliki siswa. Teknik pengumpulan data dengan cara tes, wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan teori kastolan yang diteliti dalam menyelesaikan soal ulangan harian didapatkan presentase kesalahan yang dilakukan siswa yaitu 33,33% berupa kesalahan konseptual, 27,27% berupa kesalahan prosedural dan 39,39% berupa kesalahan teknik. Kesalahan konseptual yang dilakukan berupa kesalahan dalam memilih dan menerapkan rumus yang digunakan untuk menyelesaikan soal dan kesalahan dalam memahami maksud soal. Kesalahan prosedural yang dilakukan berupa kesalahan dalam mengoperasikan pembagian bilangan bulat atau kesalahan dalam menyederhanakan pecahan, dan kesalahan dalam mengerjakan soal dengan langkah-langkah yang tidak tepat. Kesalahan teknik yang dilakukan berupa kesalahan dalam menggunakan simbol matematika dan kesalahan dalam melakukan operasi hitung. Faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya kesalahan yang dilakukan siswa yaitu ketidaktahuan rumus yang digunakan, tidak belajar, terburu-buru saat mengerjakan soal, tidak melakukan pemeriksaan kembali pada jawaban, tidak memahami maksud soal, kurangnya pemahaman konsep, kurangnya ketelitian dalam menjawab, dan kurang fokus pada saat mengerjakan soal.

Kata kunci: Kesalahan siswa, Nilai Mutlak, Tahapan Kastolan.

Full Text:

PDF

References


Bauk, P., Mamoh, O., & Simarmata, J. E. (2022). Analisis Kesalahan Siswa Menggunakan Tahapan Kastolan dalam Menyelesaikan Soal Cerita. Range: Jurnal Pendidikan Matematika, 4(1), 28–39.

Budi, B. S., & Nusantara, T. (2020). Analisis Kesalahan Newman Siswa dalam Menyelesaikan Soal Nilai Mutlak dan Scaffolding-nya. Jurnal Pendidikan Matematika Undiksha, 11(2), 69–78.

Cahyaningtyas, O., Rahardi, R., & Irawati, S. (2021). Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Persamaan dan Pertidaksamaan Nilai Mutlak Berdasarkan Teori Newman. Edumatica: Jurnal Pendidikan Matematika, 11(03), 104–117. https://doi.org/https://doi.org/10.22437/edumatica.v11i03.14201

Damayanti, D., & Firmansyah, D. (2019). Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Kemampuan Representasi Matematis Menurut Tahapan Kastolan. Prosiding Sesiomadika, 2(1a), 37–52.

Fajri, I., & Rifandi, R. (2022). Analisis Kesalahan Peserta Didik Kelas X dalam Menyelesaikan Soal Matematika Menurut Tahapan Kastolan pada Materi Nilai Mutlak. Jurnal Edukasi dan Penelitian Matematika, 11(1), 67–73.

Firdaus, E. F., Amalia, S. R., & Zumeira, A. F. (2021). Analisis Kesalahan Siswa Berdasarkan Tahapan Kastolan dalam Menyelesaikan Soal Matematika. Jurnal Dialektika Program Studi Pendidikan Matematika, 8(1), 542–558.

Kastolan. (1992). Identifikasi Jenis-Jenis Kesalahan Menyelesaikan Soal-Soal Matematika yang Dilakukan Peserta Didik Kelas II Program A1 SMA Negeri Se-Kotamadya Malang. IKIP Malang.

Komarudin, K. (2016). Analisis Kesalahan Siswa dalam Pemecahan Masalah Matematika pada Materi Peluang Berdasarkan High Order Thinking dan Pemberian Scaffolding. Jurnal Darussalam: Jurnal Pendidikan, Komunikasi Dan Pemikiran Hukum Islam, VIII (1), 202–217. https://doi.org/https://doi.org/10.30739/darussalam.v8i1.96

Lesmana, S. (2022). Analisis Kesalahan Siswa SMA dalam Materi Persamaan dan Pertidaksamaan Nilai Mutlak. JPMI - Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 5(2), 607–614. https://doi.org/10.22460/jpmi.v5i2.607-614

Lutfia, L., & Zanthy, L. S. (2019). Analisis Kesalahan Menurut Tahapan Kastolan dan Pemberian Scaffolding dalam Menyelesaikan Soal Sistem Persamaan Linear Dua Variabel. Journal on Education, 01(03), 394–404.

Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldana, J. (2014). Qualitative Data Analysis, A Methods Sourcebook. Sage Publications, Inc.

Ningrum, F. V. (2022). Analisis Kesalahan Mahasiswa Menyelesaikan Soal Ketaksamaan yang Melibatkan Nilai Mutlak Berdasarkan Teori Kastolan. Jurnal Eksponen, 12(1), 34–44. https://doi.org/https://doi.org/10.47637/eksponen.v12i1.513

Raharti, A. D., & Yunianta, T. N. H. (2020). Identifikasi Kesalahan Matematika Siswa SMP Berdasarkan Tahapan Kastolan. Journal of Honai Math, 3(1), 77–100. https://doi.org/10.30862/jhm.v3i1.114

Ramadhini, D. A., & Kowiyah, K. (2022). Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Cerita Matematika Materi Kecepatan Menggunakan Teori Kastolan. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 6(3), 2475–2488. https://doi.org/10.31004/cendekia.v6i3.1581

Sadidah, Y. A., & Sudihartinih, E. (2023). Analisis Kesalahan Mahasiswa Menurut Skema Fong pada Materi Irisan Kerucut dalam Pembelajaran Geometri Analitik. Mathematics Education and Application Journal (META), 5(1), 8–17. https://doi.org/https://doi.org/10.35334/meta.v5i1.3751

Saktiawan, O. O., Maulidiya, D., & Siagian, T. A. (2019). Jenis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Persamaan Nilai Mutlak Linier Satu Variabel. Jurnal Penelitian Pembelajaran Matematika Sekolah, 3(3), 393–401.

Salsabila, N., Maya, R., Siliwangi, I., Terusan, J., Sudirman, J., Cimahi, J., & Barat, I. (2021). Analisis Kesalahan Siswa Berdasarkan Tahapan Kastolan dalam Menyelesaikan Soal Materi Bangun Ruang Sisi Datar pada Siswa SMP Kelas VIII. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 4(6). https://doi.org/10.22460/jpmi.v4i6.1593-1600

Sukmawati, S., Amelia, R., Siliwangi, I., & Terusan Jenderal Sudirman Cimahi, J. (2020). Analisis Kesalahan Siswa SMP dalam Menyelesaikan Soal Materi Segiempat Berdasarkan Teori Nolting. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 3(5). https://doi.org/10.22460/jpmi.v3i5.423-432

Susanti, D., & Hernawati, C. (2022). Keterampilan Berpikir Kritis Mahasiswa dalam Menyelesaikan Soal Higher Order Thinking Skills. EDU-MAT: Jurnal Pendidikan Matematika, 10(1), 115. https://doi.org/10.20527/edumat.v10i1.12190

Ulpa, F., Marifah, S., Maharani, S. A., & Ratnaningsih, N. (2021). Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Kontekstual pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar Ditinjau dari Teori Nolting. Square: Journal of Mathematics and Mathematics Education, 3(2), 67–80. https://doi.org/10.21580/square.2021.3.2.8651

Wismayanti, N. H., Marsitin, R., & Susilo, D. A. (2024). Analisis Kesalahan Peserta Didik dalam Menyelesaikan Soal Aljabar dengan Tahapan Kastolan. MATHEMA JOURNAL, 6(1), 184–197.




DOI: https://doi.org/10.35334/meta.v5i2.4858

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Dwi Susanti, Ainur Rafiqah Satiti

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Publisher : Jurusan Pendidikan Matematika Universitas Borneo Tarakan


Mailing Address :

Mathematics Education and Application Journal (META)
Faculty Teaching and Learning Education, Borneo Tarakan University
Jl. Amal Lama No 1, Tarakan 50275, Indonesia
E-Mail : metajournalubt@gmail.com
Web : http://jurnal.borneo.ac.id/index.php/meta
Telp : 085250104307 (Azwar Anwar) Faks. (0551) 2052558

 

 Creative Commons License

Mathematics Education and Application Journal by http://jurnal.borneo.ac.id/index.php/meta is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.