BAGAIMANA POTENSIAL USAHA WARALABA PHAN PHAN KOTA TARAKAN DALAM BIDANG BARANG TIDAK TAHAN LAMA

Meylin Rahmawati, Yohanna Thresia Nainggolan, Sulistya Rini Pratiwi, Ferica Christinawati Putri

Abstract


 

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kelayakan finansial waralaba bisnis franchise Phan Phan di Kota Tarakan Data dianalisis dengan menggunakan kriteria investasi yaitu NPV, PI, IRR dan Payback Period. Hasil penelitian menunjukkan usaha ini secara ekonomi layak karena memiliki nilai NPV positif sebesar Rp.883.565.925,-. Profitabily Index sebesar 1,2 dimana menunjukkan bahwa tingkat keuntungan 1,2 kali nilai investasi yang dikeluarkan. Payback Period selama 2 tahun 4 bulan. Angka-angka pada berbagai kriteria investasi tersebut menunjukkan bahwa usaha waralaba Phan Phan layak secara finansial dan layak untuk dijalankan. Payback Period terjadi pada tahun ke 2, yang menunjukkan masih dalam umur proyek. Periode setelah Payback Period maka perusahaan tinggal memperoleh benefit proyek tanpa harus mengembalikan investasi. Upaya peningkatan benefit dilakukan dengan cara promosi penjualan dan stabilitas harga jual. Jika memungkinkan ada kenaikan harga jual secara bertahap dengan tetap memperhatikan kompetisi harga.

 

Kata kunci: Evaluasi Proyek, Kelayakan Usaha, Aspek Pasar, Waralaba


Full Text:

PDF

References


Husnan dan Sumarsono. 1997. Studi Kelayakan Proyek, edisi ketiga, cetakan kedua. UPP AMP YKPN, Yogyakarta.

Ibrahim Yacob. 2009. Studi Kelayakan Bisnis, Edisi revisi. Rineka Cipta, Jakarta

Kasmir & Jakfar. 2007. Studi Kelayakan Bisnis, edisi kedua, cetakan ke-4. Kencana Prenada Media Group, Jakarta.

Kusuma Parama Tirta Wulandari Wening. 2012. Analisis Kelayakan Finansial Pengembangan Usaha Kecil Menengah (UKM) Nata De Coco di Sumedang, Jawa Barat.Jurnal Inovasi dan Kewirausahaan.Volume 1 No. 2 Mei 2012. http://isjd.pdii.lipi.go.id/index.php/Search.html?act=tampil&id=99094&i dc=0. Hal.113-120

Pratiwi, S.R., and Usman, Said. (2016). Analisis Kelayakan Usaha Proses Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Sebagai Upaya Perbaikan Kualitas Lingkungan Yang Berbasis Masyarakat. Ekonomika, 7(1), 1-7.

Rahmawati, Meylin. 2018. Analisis Strategi Pengembangan UKM Amplang Bulan-Bulan Azzahra Trk di Kota Tarakan. Jurnal Ekonomika 9 (2)

Swastawati Fronthea. 2011. Studi Kelayakan dan Efisiensi Usaha Pengasapan Ikan Dengan Asap Cair Limbah Pertanian. Jurnal Dinamika Ekonomi Pembangunan. Volume 1 Nomor 1.Juli 2011 http://ejournal.undip.ac.id/index.php/dinamika_pembangunan/article/view/165 4/1429. Hal.18-24.

Umar Husein. 2007. Study Kelayakan Bisnis, Teknik menganalisis kelayakan rencana bisnis secara komprehensif, edisi ke-3 cetakan kesembilan. PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.35334/jek.v14i1.3132

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 JURNAL EKONOMIKA



Fakultas Ekonomi, Universitas Borneo Tarakan, Jl. Amal Lama No. 1 Tarakan. Kalimantan Utara.

Email: ekonomika@borneo.ac.id

Lisensi Creative Commons

Jurnal Ekonomika is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License