ANALISIS PENDAPATAN PENGATUR LALU LINTAS DI KOTA MAKASSAR

A. Fathyan Al Faathir, Fatmawati Fatmawati, Sabir Sabir

Abstract


Pada era teknologi yang terus berkembang seperti sekarang ini, kita dihadapkan dengan kompleksitas jenis pekerjaan yang ada. Ada banyak pilihan pekerjaan yang dapat menjadi opsi oleh individu yang disesuaikan dengan keahlian, keterampilan, serta pendidikan yang dimilikinya. Mulai dari pekerjaan di sektor formal hingga tidak formal, pekerjaan dengan pendapatan rendah hingga tinggi. Apabila hanya berdasar pada preferensi individu dapat dipastikan hampir semua individu tidak menginginkan pekerjaan dengan gaji rendah dengan penghasilan tidak tentu, tapi menginginkan sebaliknya, yaitu pekerjaan dengan gaji tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pendapatan pengatur lalu lintas tidak resmi di Kota Makassar. Data penelitian ini diperoleh dengan cara observasi serta wawancara langsung dan mendalam dengan pengatur lalu lintas ridak resmi yang ada di Kota Makassar. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa rata-rata pendapatan perbulan dari pengatur lalu lintas tidak resmi di Kota Makassar adalah Rp. 2.717.142. Pendapatan dipengaruhi oleh kepadatan lalu lintas, intensistas kerja, dan tempat kerja. Pendapatan dipergunakan untuk memenuhi konsumsi sehari-hari dan pendidilkan anak.


Keywords


Pendapatan, Pengatur lalu lintas tidak resmi, Kota Makassar

Full Text:

PDF

References


Adhi, A. (2022). Pak Ogah dan Kegagalan Representasi Politik Kaum Pinggiran di Kota Yogyakarta. Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa, 3(2), 104-116.

Badan Pusat Statistik (BPS) diakses dari http://www.bps.go.id/, diakses pada tanggal 20 Mei 2023 pada jam 21.20 WITA

Baskoro, E. P. (2009). Model Pelatihan Pemberdayaan Perempuan Berbasis Masyarakat

Basrowi, S. (2008). Memahami penelitian kualitatif. Jakarta: Rineka Cipta, 12(1), 128-215.bas

Bungin, B. (2003). Focus Group Discussion untuk Analisis Data Kualitatif’dalam ‘Analisis Data Penelitian Kualitatif: Pemahaman Filosofis dan Metodologis Penguasaan Model Aplikasi. Penerbit Raja Grafindo Perkasa, Jakarta.

Coppel, C. A. (Ed.). (2006). Violent conflicts in Indonesia: analysis, representation, resolution. Routledge.

Fachry, M. E., Ikhsan, N., Radjab, M., & Bulkis, S. (2022). Strategy for Women Scavengers in Fulfilling the Family Economy in Makassar City (The Case of Scavengers Involving Toddlers in Urban Areas). International Journal of Applied Biology, 6(2), 79-86.

Fahrudin, A. (2012). Pengantar kesejahteraan sosial. PT Refika Aditama.

Hajerni, (2016). Persepsi Masyarakat Terhadap Eksistensi Pak Ogah. Jurnal Equilibrium Pendidikan Sosiologi, 3(2).

Haughton, J., & Khandker, S. R. (2012). Pedoman tentang kemiskinan dan ketimpangan. Jakarta: Salemba Empat.

Hendrik. (2011). Analisis Pendapatandan Tingkat Kesahteraan Masyarakat Dalam Usaha. Jakarta: Raja Grafindo

Hasyim, M. S., Romadhona, R. I., & Putri, I. (2022). Motivasi Eksistensi Pekerja Informal Sukarelawan Pengatur Lalu Lintas (Supeltas) di jakarta, Bogor dan Bekasi. Multiverse: Open Multidisciplinary Journal, 1(3).

Khomsiyah, H. (2017). Strategi Bertahan Hidup Sukarelawan Lalu Lintas Jalan (Pak Ogah) di Kabupaten Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta. E-Societas, 6(1).

Lukmawan, V., & Pudjihardjo, M. (2019). Analisis Pengaruh Jumlah Penduduk, Pendidikan, Pengangguran, dan Kesehatan Terhadap Kemiskinan di Jawa Tengah Tahun 2014-2018 (Doctoral dissertation, Universitas Brawijaya)

Malik, N. F. (2016). tinjauan sosio yuridis tentang keberadaan bantuan polisi (banpol atau pak ogah) di kota makassar (Studi Kasus Tahun 2014–2016). Repository Unhas, III, 2, 62-63.

Nomor, P. K. (10). Tahun 2012 tentang Pengaturan Lalu Lintas Dalam Keadaan Tertentu dan Penggunaan Jalan Selain Untuk Kegiatan Lalu Lintas.

Nomor, U. U. R. I. (10). Tahun 1992 tentang perkembangan kependudukan dan pembangunan keluarga sejahtera. Undang Undang Nomor, 52.

Nursalam, N., & Akhir, M. (2015). Persepsi Masyarakat Terhadap Eksistensi Pak Ogah. Equilibrium: Jurnal Pendidikan, 3(2).

Rosyidi, S. (1999). Pengantar Teori Ekonomi Edisi Baru. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Salim, E. (1990). Konsep Pembangunan Berkelanjutan. Jakarta: Gramedia.

Suhardyanto, M. (2015). Fenomena Pekerja Anak Sebagai “Pak Ogah†di Kecamatan Ciputat, Tangerang Selatan. Repository UIN JKT, VIII, 2, 81-83.

Sukirno, S. (2011). Makro Ekonomi Teori Pengantar. Jakarta:PT Raja Grafindo Persada.

Sulselprov.go.id (2022). eskripsi Daerah Kabupaten Tana Toraja. Diakeses pada 10 Mei 2023, https://sulselprov.go.id/pages/info_lain/22

Swansburg, R. C. (1997). Budgeting and financial management for nurse managers. Jones & Bartlett Learning.

Tamrin, S., Irawan, M. P., Najamuddin, N., & Arisnawawi, A. (2023). Eksistensi Pak Ogah Pada Ruang Publik Jalan Raya di Kota Makassar. Equilibrium: Jurnal Pendidikan, 11(2), 229-236.

Wild, John J.; Subramanyam, K.R. and Halsey, Robert F. 2004. Financial Statement Analysis. Eighth Edition. McGraw-Hill Irwin, Inc.

Yanuar. 2009. Ekonomi Makro Suatu Analisis Untuk Konteks Indonesia. Jakarta : Yayasan Mpu Ajar Artha




DOI: https://doi.org/10.35334/jek.v0i0.4655

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Fatmawati Fatmawati, A. Fathyan Al Faathir, Sabir Sabir, Wafiyulloh Mubarrok

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Fakultas Ekonomi, Universitas Borneo Tarakan, Jl. Amal Lama No. 1 Tarakan. Kalimantan Utara.

Email: ekonomika@borneo.ac.id

Lisensi Creative Commons

Jurnal Ekonomika is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License