Jurnal Pengabdian Masyarakat Borneo (JPMB) diterbitkan dua kali setahun pada bulan Juni dan Desember oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Borneo Tarakan. Jurnal Pengabdian Masyarakat Borneo (JPMB) adalah journal yang memuat artikel-artikel ilmiah dari berbagai disiplin ilmu yang diadopsi dalam berbagai aktivitas pengabdian dosen, praktisi, dan Ahli kepada masyarakat dan penelitian terapan lainnya. Artikel-artikel yang dipublikasikan di JPMB LPPM UBT meliputi hasil-hasil penelitian ilmiah asli, artikel ulasan ilmiah yang bersifat baru, atau komentar atau kritik terhadap tulisan yang ada dimuat di JPMB LPPM UBT maupun dalam terbitan berkala ilmiah lainnya. JPMB menerima manuskrip atau naskah artikel dalam bidang riset terapan dan pengabdian masyarakat yang mencakup bidang keilmuan yang relevan dengan: Biosains, Kesehatan, kelautan, pertanian, Pendidikan, Hukum, Ekonomi, dan Keteknikan.
Full Issue
View or download the full issue |
Table of Contents
Articles
muhammad sholeh
|
1-7
|
Yuni Retnowati, Doris Noviani, Susanti Susanti
|
8-13
|
Nia Kurniasih Suryana
|
14-24
|
Moh Zayyadi, Lili Supardi, Septiyadini Misriyana
|
25-30
|
neneng agustiningsih
|
31-39
|
Bayu Widiyanto, Retna Kusuma Astuti, Yuni Arfiani
|
40-51
|
Witri Yuliawati, Endik Deni Nugroho
|
52-55
|
Syahran Syahran, Widyastuti Cahyaningrum
|
56-64
|